6 Hotel Dekat Masjid Agung Jawa Tengah Terbaik

6 Hotel Dekat Masjid Agung Jawa Tengah Terbaik

Hotel dekat Masjid Agung Jawa Tengah selalu disinggahi oleh banyak tamu hotel. Mereka bermalam di Hotel dekat Masjid Agung Jawa Tengah untuk urusan penting hingga pelesir. Masjid Agung Jawa Tengah menjadi ikon baru di Kota Semarang yang berfungsi sebagi tempat ibadah dan destinasi wisata religi. Sehingga banyak pengunjung berasal dari luar kota / daerah lain ingin berkunjung di masjid ini. Maka keberadaan hotel dekat Masjid Agung Jawa Tengah sangat dibutuhkan untuk rehat sejenak sebelum menikmati destinasi menarik satu ini.

Faustine Hotel

hotel dekat masjid agung jawa tengah

sumber : https://www.traveloka.com/

Faustine Hotel menjadi hotel dekat Masjid Agung Jawa Tengah pertama yang hanya bisa ditempuh dengan berjalan kaki dalam waktu yang singkat menuju masjid yaitu sekitar 10 menit. Hotel yang beralamat di Jl. Gajah Raya No. 88, Semarang 50166 Indonesia memiliki 72 kamar dengan bermacam-macam fasilitas seperti tempat tidur nyaman, AC, LCD TV, kamar mandi dengan shower air hangat, dan internet. Fasilitas lainnya yang bisa didapatkan oleh tamu hotel adalah parkir mobil, fitness, banquet hall, dan coffee shop, serta resepsionis, pelayanan ramah, serta sistem keamanan hingga 24 jam. Hotel ini juga dekat dengan berbagai tempat penting di kota Semarang, diantaranya Singosaren Plaza, Citraland Mall Semarang, Pasar Semawis, dan Java Mall.

Just Inn Semarang

sumber : https://www.tripadvisor.co.id/

MAJT dapat ditempuh dalam waktu 5 menit dengan berkendara dari hotel dekat Masjid Agung Jawa Tengah Just Inn Semarang. Hotel yang berlokasi di Jl. Kartini no. 15, Semarang 50124 Indonesia sangat cocok untuk singgah sebelum melanjutkan perjalanan menuju tempat-tempat populer di Kota Semarang. Karena hotel ini menawarkan beberapa fasilitas yang nyaman bagi tamu hotel, diantaranya minibar, dapur kecil, kulkas, wi-fi gratis, resepsionis 24 jam, layanan kamar, dan layanan concierge. Just Inn Semarang sangat strategis untuk bermalam sebelum menuju Masjid Agung Jawa Tengah.

RedDoorz Near MT Haryono Semarang

sumber : https://www.booking.com/

RedDoorz Near MT Haryono Semarang sangat tepat untuk singgah dalam perjalanan pelesir. Hotel dekat Masjid Agung Jawa Tengah ini berada di Jl. Trengguli Raya II No.14, Karangkidul, Semarang 50241 Indonesia, yaitu berlokasi di area Simpang Lima Semarang. Hotel ini menawarkan kamar-kamar ber-AC dengan WiFi gratis, setiap kamar memiliki meja kerja, TV layar datar, dan kamar mandi pribadi. Bagi yang bertujuan ke Masjid Agung Jawa Tengah juga sangat mudah dituju dengan berkendara dalam waktu yang singkat.

OYO 746 Harmoni

sumber : https://www.makemytrip.com/

OYO 746 Harmoni merupakan hotel dekat Masjid Agung Jawa Tengah yang beralamat di Jalan Mlatiharjo, Semarang 50122 Indonesia. Seperti pada umumnya hotel, hotel ini juga memiliki bermacam fasilitas kamar yang ditawarkan, diantaranya AC, TV layar datar, WiFi gratis dan parkir pribadi gratis. Akses ke MAJT juga sangat mudah, belum lagi akses ke tempat-tempat populer dan penting di Kota Semarang juga mudah di jangkau. Sehingga OYO 746 Harmoni sangat cocok sebagai tempat singgah dan bermalam.

Hotel Muria

sumber : https://www.agoda.com/

Hotel Muria beralamat di Jalan Dr. Cipto No. 73, Simpang Lima, Semarang, Indonesia. Hotel dekat Masjid Agung Jawa Tengah ini sangat menarik para tamu hotel, karena hotel ini memiliki beberapa fasilitas yang ditawarkan. Layanan kamar 24 jam, satpam 24 jam, resepsionis 24 jam, Wi-fi di tempat umum, dan tempat parkir mobil bisa didapatkan di hotel ini. Belum lagi fasilitas kamar dengan televisi layar datar, ruang penyimpanan pakaian, akses internet – WiFi (gratis), AC, yang membuat betah berlama-lama di kamar. Mau beribadah sambil menikmati kemegahan arsitektur MAJT juga dengan mudah dilakukan karena berjarak dekat.

HARRIS Hotel Sentraland

sumber : https://www.booking.com/

HARRIS Hotel Sentraland tepatnya beralamat di Jalan Ki Mangunsarkoro 36, Semarang 50136 Indonesia. Hotel dekat Masjid Agung Jawa Tengah juga berdekatan dengan Gereja Santa Perawan Maria Ratu Rosario Suci Randusari – Katedral, dan Kampung Pelangi Semarang. Kenyamanan kamar dengan AC dan wi-fi gratis membuat para tamu hotel sangat dimanjakan. Belum lagi fasilitas-fasilitas lainnya yang ditawarkan di hotel ini yang membuat para tamu semakin tambah betah berlama-lama di hotel. Menginap disini akan sangat mudah untuk menuju Masjid Agung Jawa Tengah untuk melakukan ibadah dan berwisata dengan menikmati keindahan arsitektur masjid dan keindahan pemandangan Kota Semarang di atas Menara 99.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *