Peninggalan Kesultanan Banten

Banten pernah menjadi pusat kejayaan Islam selama lebih 3 abad lamanya. Di masa Kesultanan Banten, peradaban Islam cukup baik di Jawa. Bukti bahwa Banten menjadi situs Kesultanan Banten bisa dilihat dari peninggalan-peninggalan bangunannya. Berikut ini beberapa peninggalan dari Kesultanan Banten : Istana Keraton Kaibon sumber : https://www.indonesiakaya.com/ Di masa itu, arsitektur Istana Keraton Kaibon sungguh …

Continue reading →