Masjid Agung Cirebon Jejak Dakwah Walisongo di Tanah Cirebon

Masjid Agung Cirebon memiliki sebutan nama lain, diantaranya Masjid Kasepuhan atau Masjid Agung Sang Cipta Rasa. Masjid ini merupakan masjid tertua di Cirebon dan salah satu masjid tertua di Nusantara. Masjid Agung Cirebon di bangun pada tahun 1480 M. Salah satu keistimewaan dari masjid ini adalah di bangun oleh beberapa Walisongo diantaranya Sunan Gunung Jati, …

Continue reading →